3 Cara Stop Langganan di E-Mail Agar Tidak Mengganggu

By | October 16, 2018
Cara Stop Langganan di E-Mail Agar Tidak Mengganggu-E-mail adalah suatu hal yang sangat vital dan penting untuk saat ini, Untuk hal formal seperti melamar kerja kita wajib punya e-mail.

Dan untuk sekarang proses pengirimanya cepat sekali (+- 1 Menit) tidak seperti dulu.

Jika kalian sedang mencari pekerjaan, untuk melamar kerja biasanya mengirim surat lamaran melalui e-mail ke suatu perusahaan.

Bahkan perusahaan-perusahaan besar saat ini banyak yang menggunakan e-mail sebagai sarana dalam menerima karyawan baru.

Karena lebih mudah tidak ribet dalam pengarsipan seperti berkas-berkas keras menumpuk yang dikirim melalui POS.

Namun kadang kita menggunakan e-mail kita baik yang tertaut dengan media sosial seperti facebook untuk mendaftar suatu layanan online atau suatu situs tertentu yang biasanya akan otomatis menjadikan kita sebagai langgananya.

Jadi secara otomatis akan menginbox ke e-mail kita suatu hal yang belum tentu kita inginkan.

Hal ini mungkin sangat menggagu dan menjengkelkan sekali…

"cara berhenti langganan email yang mengganggu"
Loading...
stop langganan email

Nah, Lalu bagaimana supaya e-mail kita tidak berlangganan pada situs-situs tertentu tersebut ??

Cara simpelnya kalian bisa filter e-mail yang masuk melalui setelan e-mail kalian.
Yaitu dengan masuk di pengaturan dan pilih menu Tab Filter dan Alamat Yang Diblokir.
Tampilnya seperti gambar dibawah ini, silahkan masukan alamat situs-situs yang selama ini kalian rasa cukup mengganggu.

"stop iklan sosmed di email"
cara mudah berhenti berlangganan
Loading...

Atau dengan hanya menampilkan e-mail-email yang penting dahulu yang ingin ditampilkan
sesuai sugesti/perkiraan dari google

Langkah-langkahnya sebagai berikut…

1. Buka pengaturan atau setelan e-mail kalian

2. Buka Tab Kotak Masuk

"setting email stop iklan rendah"
setting gmail agar tidak di spam


Kemudian atur pengaturanya seperti pada gambar berikut :

– Pilih jenis kotak masuk yang penting dahulu
Kemudian jangan lupa disimpan

"pengaturan blokir iklan di email"
setting agar email tidak di spam

Jika hal ini kurang begitu efektif bagi kalian…

Ada cara yang sangat mudah, cepat, dan hanya butuh waktu kurang dari 1 menit.

Yaitu menggunakan bantuan situs unroll.me.

Situs ini menyediakan layanan yang bisa menghentikan langganan atau unsubscribe e-mail menjengkelkan dan nggak jelas, seperti spam, promo dari toko online, notifikasi dari berbagai macam akun media sosial, dan lainnya.

Bagaimana menggunakanya ?

Berikut langkah-langkahnya:

  • Silakan kunjungi situs unroll.me, lalu klik Get started now.
"blokir iklan di email dengan unroll"
Blokir Iklan Dengan web Unrol.me
  • Kemudian silahkan buat akun unroll.me dengan g-mail yang ingin kalian atur.
  • Kemudian lanjut sampai e-mail kalian masuk ke proses scanning dimana unroll.me akan melihat seluruh alamat atau situs yang kalian subscribe.
"langkah langkah blokir iklan di unroll"
  • Jika sudah terdeteksi semua.Kalian cukup klik Unsubscribe untuk berhenti berlangganan e-mail dari layanan yang menurut kamu mengganggu atau kurang penting. 
  • Beresss!
Selamat mencoba…
Semoga bermanfaat..
Dan yang sedang melamar kerja seperti saya semoga segera mendapat pekerjaan 
amiin….

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *